iflegma IFLEGMA

Aryos Nivada - Komisi Kebenaran Dan Rekonsiliasi Transisi Politik Aceh

Komisi Kebenaran Dan Rekonsiliasi Transisi Politik Aceh Aryos Nivada
Rp40.000
OBK0118
Buku Aryos Nivada - Komisi Kebenaran Dan Rekonsiliasi Transisi Politik Aceh

Tulisan ini diangkat untuk mencoba menganalisis cara pandang pembentukan komisi kebenaran dan rekonsiliasi di Aceh (KKR) dengan pendekatan bermazhab positivisme dan post positivisme. Hal ini dilandasi ingin menilai pertarungan pemikiran dari para pemikir yang setuju dan tidak setuju atas pembentukan komisi tersebut. Pondasi penulisan akan menggunakan dua pendekatan yang penulis maksud.

Penulis mengajak kita semua untuk merenungkan sejarah kebutuhan KKR di Aceh. Mungkin sebagian dari kita telah mengetahui asal mula kebutuhan KKR itu hadir di Aceh. Berdasarkan catatan sejarah KKR di bentuk dari buah kesepahaman perjanjian MoU Helsinki antara Pemerintah Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka.

Harga 40.000
Judul: Komisi Kebenaran Dan Rekonsiliasi Transisi Politik Aceh
Penulis: Aryos Nivada
Penerbit: Ombak
Tahun Terbit: 2013
Halaman: 130 hlm.
Kategori: Studi
Kelas: Sejarah
ISBN: